Analisis Pengaruh Kesadaran, Tingkat Pengetahuan dan Tingkat Pendidikan terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi dalam Melaporkan PPH 21 Orang Pribadi pada PT. East Wellsum
Abstract
Indonesia merupakan negara yang memiliki berbagai kekayaan sumber daya, tetapi saat ini Indonesia belum mampu memaksimalkan sumber daya tersebut. Salah satu sumber pendapatan negara terbesar adalah penerimaan pajak (Titis Wahyu Adi,2018). MenurutĀ Badan Pusat Statistik Republik Indonesia yang telah diterbitkan,setiap tahunnya terjadi peningkatan penerimaan pajak.Pada tahun 2013 sebesar Rp.1.192.994 milyar,tahun 2014 Rp.1.280.389 milyar,tahun 2015 sebesar Rp.1.379.992 milyar dan tahun 2016 Rp.1.546.665 milyar. Pajak digunakan oleh pemerintah untuk operasional negara, subsidi dan juga untuk pembiayaan pembangunan nasional. Hal ini dilakukan pemerintah untuk mensejahterahkan masyarakat. Namun, dalam upaya pencapaian tujuan pajak tidak selalu berjalan lancar karena dipengaruhi oleh kesadaran,pengetahuan wajib pajak dan pendidikan dalam menaati kewajiban perpajakannya( Youngky Aziz Purnady, 2020 ).
The authors who publish this journal agree to the following conditions:
1. The author retains the copyright and gives the journal rights regarding the first publication with the work being simultaneously licensed under the Creative Commons Attribution License which allows others to share the work with acknowledgment of the author's work and the initial publication in this journal.
2. The author can enter separate additional contractual arrangements for non-exclusive distribution of the published version of the journal (for example, send it to an institutional repository or publish in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this Journal.
3. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., at an institutional repository or on their website) before and during the submission process, as this can lead to productive exchanges, as well as excerpts of previously published works